top of page
Banner for website (1).png

EMPOWERED WOMEN EMPOWER OTHERS

Komunitas angel investor perempuan pertama di Indonesia. Menghubungkan pebisnis perempuan dengan angel investor yang ingin memberikan investasi berdampak.

3 dari 5 bisnis di Indonesia dimiliki oleh perempuan.

Namun, 71% dari mereka masih mengalami kesulitan dalam mendapatkan pendanaan untuk mengembangkan bisnisnya.

WTC09750.JPG

Bergabunglah dengan Stellar Angels Network dan Wujudkan Kesempatan yang Setara

Apa yang Anda Dapatkan sebagai Member Premium:

Akses ke Program Deals Sourcing

Dapatkan akses eksklusif ke program yang memperkenalkan kamu ke perusahaan terbaik untuk berinvestasi.

Akses ke Komunitas Angel Online

Komunitas online eksklusif untuk berbagi pengetahuan, pengalaman, dan peluang investasi.

Asisten Review & Due Diligence dengan Investment Expert

Dapatkan bantuan ahli untuk meninjau dan mengevaluasi setiap kesepakatan 

Deals Syndication

Bergabunglah dengan komunitas kami untuk melakukan investasi bersama investor lainnya.

WTC09695.JPG

Bergabung dengan komunitas angels investor perempuan pertama di Indonesia! 

Komunitas angel investor perempuan pertama di Indonesia.

Menghubungkan pebisnis perempuan dengan angel investor yang ingin memberikan investasi berdampak.

CALLING ALL WOMEN FOUNDERS! 

Daftarkan bisnismu untuk mendapatkan kesempatan monthly pitching di depan investor, mentorship untuk meningkatkan kualitas pitchingmu, serta bimbingan hingga proses pendanaan dilakukan.

untuk memfasilitasi akses pendanaan bagi pengusaha perempuan!

MARI BERKOLABORASI

bottom of page